Kendarikota.go.id – Pemerintah Kota Kendari menjamu sejumlah pers yang berasal dari luar daerah Sulawesi Tenggara (Sultra) dan Kota Kendari untuk makan malam bersama, sebelum penutupan peringatan Hari Pers Nasional (HPN) di salah rumah makan di Kota Kendari, Rabu (9/2/2022) malam.
Sejumlah potensi Kota Kendari khususnya wahana tambat labuh yang berada di Kendari Beach jalan Ir. H. Alala yang diharapkan dapat memberikan kemajuan kepariwisataan, ekonomi khususnya UMKM di Kota Kendari.
“Sekaligus bisa memberikan manfaat yang lain, multiplayer effect yang lain,” ucapnya.
Dirinya juga berharap potensi daerah dapat semakin berkembang.
Selain itu, penanganan bencana alam seperti penanganan banjir juga disampaikan Wali Kota dihadapan para pers.
“Wanggu menjadi langganan, Alhamdulillah di dua tahun terakhir tidak ada lagi posko banjir,” tuturnya.